Hyoyeon mengungkap rasa kasih sayangnya untuk SNSD.
Pada tanggal 22 Juni, siaran dari MBC “Dancing With the Stars 2“, kontestan diberikan tema ‘My Story’ untuk dibuat menjadi sebuah tarian untuk acara ini.
Selama interviewnya Hyoyeon berbagi, “SNSD bukanlah sebuah perhiasan bagiku tapi lebih seperti sebuah keajaiban. Aku masih takjub aku adalah seorang member SNSD.”
Dia juga menambahkan kesulitan yang dia hadapi sebagai seorang member SNSD dengan mengatakan, “Aku
merenungkan bagaimana caranya untuk menunjukkan diriku secara individu
di antara kesembilan member SNSD. Kesulitan terbesar adalah membuat
namaku sebagai Hyoyeon terkenal dari dalam SNSD.”
Dalam penampilannya di On appearing on Dancing With the Stars 2, Hyoyeon berkata, “
Sejak muncul di ‘Dancing With the Stars 2′, aku telah menjadi lebih
terkenal dan dikenal sebagai Hyoyeon. Tiffany bahkan berkata kepadaku
setelah menonton penampilanku, ‘Aku seperti melihat dirimu yang
sebenarnya’. Jadi sekarang aku bekerja lebih keras untuk menunjukkan
tidak ada hal memalukan.“
Hyoyeon akhirnya menerima skor tertinggi untuk episode ini.
cr : koreanindo
Tidak ada komentar:
Posting Komentar